Kamis, 23 Desember 2010

WANITA YANG TAK LAYAK SEBAGAI IBU

Melihat realita kehidupan sehari-hari kita pasti tahu, ada juga wanita yang tega menelantarkan, menjual bahkan menyiksa anak kandungnya sendiri. Lebih banyak lagi wanita yang menteror anaknya secara mental dengan banyak mengeluarkan caci maki dan hinaan. Dan banyak lagi kasus yang pada intinya para wanita seperti ini sangat tidak layak disebut dan dipanggil “ibu”.

2 komentar: